Cara Membuat Screensaver Seri 2


Screensaver yang dimaksud dalam tutorial kali ini mungkin sudah sering Anda jumpai dan salah
satunya adalah seperti yang dikenakan pada situs www.syamsudinnamaku.blogspot.com.
Anda bisa mengunjungi situs tersebut untuk melihat contoh screensavernya.

Baiklah kita coba langsung saja ke tutorial cara membuatnya :


1.   Masuk ke Edit HTML.

2.   Cari tag </head>

3.   Copy kode berikut dan letakkan di atas atau sebelum tag </head> ini
      kemudian Simpanlah template Anda.

<script type="text/javascript" src="http://yourjavascript.com/70418391211/syamsudin_screen.js"></script>

4.   Masuk ke Rancangan -> Tambah Gadget -> Pilihlah HTML/JavaScript.

5.   Masukkan ke dalam kontennya kode yang berikut ini lalu simpan.

<style type='text/css'>
div#energysaving, div#energysaving * { -moz-border-radius: 0; -webkit-border-radius: 0; border: 0; background: url(URL gambar Anda letakkan di sini) no-repeat center center fixed black; }
div#energysaving p { margin: 0; padding: 0; width: 100%; font-size: 0px; font-family: arial; color: transparent; position: relative; top: 30%; line-height: 20px; font-weight: bold; text-align: center; text-shadow: none; display: none; }
div#energysaving p span { color: transparent; font-size: 0px; font-weight: normal; display: none; }
</style>

KETERANGAN :

Masukkan URL gambar yang Anda miliki pada tempat yang tersedia.

Selamat mencoba dan tetap good luck!

0 komentar:

Posting Komentar